Harsha Citra Indonesia

Setiap entitas masyarakat saling berinteraksi dan saling mempengaruhi. Mereka membentuk jaringan sosial yang kompleks dan membentuk struktur masyarakat. Perubahan dalam salah satu entitas masyarakat dapat berdampak pada keseluruhan masyarakat.Pemahaman tentang entitas-entitas masyarakat membantu dalam memahami bagaimana masyarakat berfungsi, bagaimana kekuatan dan dinamika sosial bekerja, serta bagaimana perubahan sosial terjadi dalam masyarakat. Yayasan Harsha Citra Indonesia […]

WALHI Jambi

WALHI Jambi sepenuhnya sadar bahwa tingkat kerusakan lingkungan hidup saat ini telah menimbulkan masalah-masalah sosial seperti pengabaian hak-hak asasi rakyat atas sumber-sumber kehidupan dan lingkungan hidup yang sehat, marjinalisasi dan pemiskinan. Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Daerah Jambi merupakan sebuah forum Organisasi Non Pemerintah (ORNOP) yang beranggotakan Kelompok Pecinta Alam, Kelompok Masyarakat Sipil dan Individu […]

WALHI Jawa Timur

WALHI Jawa Timur adalah bagian dari Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) sebagai organisasi lingkungan hidup yang independen, non-profit dan terbesar di Indonesia. Selain di Jawa Timur, WALHI kini hadir di 27 propinsi dengan total 479 organisasi anggota dan 156 anggota individu (terhitung Desember 2011) yang secara aktif berkampanye di tingkat lokal, nasional dan internasional. Di […]

Jaringan Masyarakat Peduli Energi Bersih (JMPEB)

Jaringan Masyarakat Peduli Energi Bersih “ JMPEB adalah Organisasi Non Profit hadir pada 02 Oktober 2020 yang memiliki tujuan untuk terwujudnya lingkungan yang bersih dan sehat yang berbasis nilai nilai keadilan yang dapat memungkinkan manusia berkembang secara optimal, selaras, serasi, dan seimbang dengan lingkungan.

Indorelawan

Indorelawan adalah organisasi nirlaba berbasis online yang mempertemukan organisasi sosial yang membutuhkan relawan dengan siapapun yang ingin menjadi relawan. Mimpi besar kami adalah melihat kegiatan menjadi relawan sebagai gaya hidup. Di mana relawan bukan lagi kegiatan sosial yang eksklusif tapi sudah menjadi kebiasaan masyarakat Indonesia. Misi utama kami yakni ingin membuat kolaborasi antara relawan dengan […]

The Indonesian Power for Democracy (IPD Demos)

The Indonesian Power Of Democracy (IPD) didirikan pada tahun 2006 oleh sekelompok intelektual muda, kumpulan aktivis eks organisasi ekstra kampus yang sedang studi S2 Ilmu Politik di Universitas Gadjah Mada Yogyakarta. Berangkat dari keprihatinan terhadap perjalanan transisi demokrasi Indonesia yang tak kunjung menghasilkan tatanan pemerintahan yang demokratis, mereka kemudian mendirikan IPD untuk mengambil bagian strategis dan sentral […]

WALHI Sumbar

Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Sumatera Barat  merupakan organisasi gerakan lingkungan hidup di sumatera barat yang memiliki anggota sebanyak 11 organisasi dari unsur organisasi non pemerintah dan organisasi pencinta alam di sumatera barat yakni: Yayasan Taratak, SPKM (Sekretariat Pengembangan Kawasan Mentawai), KOMMA (Kelompok Mahasiwa Mencintai Alam) dan BILA (Bina Kelola) untuk membentuk WALHI Sumatra Barat, […]

Forum Masyarakat Peduli Lampung Barat

FORUM MASYARAKAT PEDULI LAMPUNG BARAT merupakan sebuah perkumpulan berbadan hukum yang di dirikan pada tanggal 22 Juli 2020 yang bertujuan sebagai sarana masyarakat untuk berkontribusi terhadap kemajuan kabupaten lampung barat, Forum Masyarakat Peduli Lampung Barat juga menjadi suatu wadah untuk menjalin silaturahmi dan memperkuat persatuan dan kesatuan masyarakat lampung barat, menjaga kelestarian alam dan menjaga […]

HAPSARI

HAPSARI (Himpunan Serikat Perempuan Indonesia) adalah organisasi perempuan akar rumput, berbentuk federasi dengan keanggotaan yang terdiri dari komunitas-komunitas perempuan akar rumput di desa-desa dari beberapa kabupaten di Sumatera Utara, Jogyakarta dan Jawa Tengah. Didirikan 14 Maret 1990 di Desa Sukasari Kecamatan Perbaungan Sumatera Utara yang pada awal berdirinya dimulai dengan mendirikan Sanggar Belajar Anak bernama […]

LP2M Sumatera Barat

Minangkabau sebagai mayoritas penduduk Sumatera Barat, merupakan salah satu suku yang menganut azas Matrilineal, yang jumlahnya sangat sedikit di dunia. Berbeda dengan sistem kekerabatan dan budaya sebagian besar suku di dunia yang patrilineal, nilai dan norma budaya Minangkabau, menempatkan perempuan setara, bahkan lebih istimewa dibanding laki-laki. Faktanya, berbagai bentuk ketidakadilan gender masih dialami perempuan Minangkabau, […]