Lembaga Adat Malind Anim

Suku bangsa Malind merupakan kesatuan masyarakat adat yang mempunyai tradisi lisan tentang persebaran dan penggolongan suku dan diyakini bahwa orang Malind berdatangan dan menyebar ke arah empat mata angin. Pengelompokkan orang Malind secara umum berdasarkan mata angin adalah Malind Ezam (Utara), Marlnd Sasom (Timur), Malind Mayo (Selatan), dan Malind Imoh (Barat). Keempat golongan Adat dalam […]

Pejuang Tangguh (PETA)

PETA dibentuk pada tahun 2012 dan resmi terdaftar pada tahun 2014. PETA dimulai oleh dan untuk penderita TBC Resisten Obat yang meragukan hasil pengobatan saat itu. Kekhawatiran tersebut dirasakan oleh Country Director KNCV dan memfasilitasi pendirian organisasi pasien DR TB di RS Persahabatan. Hal ini dimulai dengan pelatihan peningkatan kapasitas tentang apa dan bagaimana organisasi […]

Fatayat NU Luwu Utara

Fatayat adalah badan otonom (banom) di bawah naungan Nahdlatul Ulama (NU) untuk kalangan perempuan muda yang didirikan pada 7 Rajab 1369 H/24 April 1950 H. Fatayat NU Kabupaten Luwu Utara diketuai oleh Mania, S.IP.,M.Tr.AP yang memfokuskan Visi pada Penguatan Internal Organisasi serta Fokus issu Pada pemenuhan Hak Perempuan dan Anak. Visi Terbentuknya pemudi atau wanita […]

Perkumpulan Pajung Lestari Indonesia

Perkumpulan Pajung Lestari Indonesia, selanjutnya disingkat Pajung Institute didirikan sejak 25 Oktober tahun 2023 di Masamba Luwu Utara Provinsi Sulawesi Selatan, kemudian disahkan oleh Notaris H. Zirmayanto, SH melalui Akta No. 25 tertanggal 29 Februari 2024 dan SK Menteri Hukum dan HAM RI No. AHU- 0003453.AH.01.07.TAHUN 2024 tertanggal 16 April 2024, dan dicetak pada tanggal […]

Wahana Nusantara

Yayasan wahana nusantara atau yayasan wanuamerupakan organisasi masyarakat sipil yang aktif mempengaruhi kebijakan pembangunan dan pengelolaan sumber daya alam yang lebih berpihak pada masyarakat miskin , rentan dan terpinggirkan. Visi Mewujudkan tatanan sosial masyarakat yang berdaulat dan berkeadilan atas sumber daya alam. Misi Meningkatkan kapaitas kelompok masyarakat marginal dan rentan terhadap pemenuhan kak nya,kerdayaannya dan […]

Yayasan Tahanjungan Tarung

Yayasan Tahanjungan Tarung – Kuala Kapuas adalah suatu Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) berdiri sejak bulan Juni 1998 dan Berbadan Hukum pada tanggal 19 Juni 1998 dihadapan Notaris R.A. SETIYO HIDAYATI, S.H. Jalan Suprapto No. 8 Telp. (0536) 21678 – 24637 Fax. (0536) 24637 Palangka Raya 73111 dengan Nomor : 07 dalam ruang lingkup kegiatan Propinsi […]

Kelompok Disabilitas PADA KITA

Kelompok disabilitas PADA KITA merupakan organisasi masyarakat sipil khususnya kelompok disabilitas dan pemerhati disabilitas yang aktif bergerak dan peduli terhadap kebijakan pemerintahan desa maupun tingkat kabupaten tentang keterlibatan penuh disabilitas dalam pembangunan dan pengelolaan sumber daya alam yang berpihak pada masyarakat miskin dan termajinalkan. Visi Menjadikan tatanan sosial yang peduli sesama dalam mewujudkan keadilan sosial […]

Perkumpulan Lestari Mandiri Boyolali

Perkumpulan Lestari Mandiri Boyolali atau LESMAN merupakan organisasi non pemerintah berbentuk Perkumpulan yang berbadan hukum. Didirikan pada tanggal 23 April Tahun 1996, kami beranggotakan individu laki-laki dan perempuan pegiat pembangunan masyarakat, aktivis lingkungan, praktisi pertanian berkelanjutan, serta relawan kebencanaan. LESMAN hendak mewujudkan kelestarian lingkungan, kemandirian petani dalam segi ekonomi, sosial, teknologi, budaya dan politik petani, […]

Yayasan Citra Mandiri Mentawai

YCMM adalah organisasi nirlaba, yang berjuang bagi keberlanjutan masa depan bumi dan kepastian hak-hak masyarakat adat di dalamnya. Sejak berdiri tahun 1995, YCMM terus membentengi sumber daya alam dari pengrusakan dan peminggiran masyarakat adat/lokal dari ruang hidupnya. Kami mengambil area kerja di Mentawai, karena disinilah kami menyaksikan laku kebijakan dan pembangunan yang tidak inklusif, melanggar […]

Perkumpulan IMUNITAS

Perkumpulan Inovasi Komunitas (IMUNITAS) didirikan pada tanggal 31 Desember 2012 di Kota Palu dengan Akte Pendirian Nomor 736 yang di sahkan oleh Notaris Baso Mapatoba, SH., M.Kn dengan Nomor NPWP 03.293.515.7-831.000, dengan keputusan MENKUMHAM No. AHU 0000718.AH.01.07 Tahun 2022. Perkumpulan Inovasi Komunitas dibentuk dengan tujuan ikut berperan serta aktif dalam upaya-upaya pengelolaan sumber daya alam […]